
Fasilitasi Kegiatan
Biasa Diterbitkan 3 Agustus 2018Fasilitasi Kegiatan
Fokus Group Discussion 1 ( FGD )
Penyusunan Masterplan Kawasan Ekonomi Cepat Tumbuh di Sekitar Kawasan PLBN Aruk
Kabupaten Sambas, Provinsi Kalimantan Barat, Tahun Anggaran 2018
Â
Tujuan FGD :
- Mendapatkan masukan Potensi Unggulan Ekonomi di Kec. Sajingan Besar ( Pusat Inti Kegiatan ) dan Kec.Paloh, Galing dan Kec.Sejangkung terutama terkait :
- Sektor Potensial dan Unggulan Ekonomi Kecamatan
- Jenis Produk dan Komoditas yang banyak di perdagangkan
- Jenis Produk dan Komoditas yang banyak diusahakan masyarakat
- Jenis Investasi sektor, produk dan komoditas ekonomi apa yang dibutuhkan untuk pengembangan
- Mendapatkan Data dan Informasi Perekonomian Kecamatan
- Rencana Program Kecamatan didalam mendukung terwujudnya Kawasan Ekonomi Cepat Tumbuh Di Sekitar Kawasan PLBN Aruk
Â
Output FGD :
Diperolehnya data dan informasi Perekonomian Kecamatan, Sektor Ekonomi yang berkembang, produk dan komoditas unggulan yang dikelola masyarakat dan program untuk mendukung pembentukan Kawasan Ekonomi Cepat Tumbuh di Kawasan PLBN Aruk
Tidak ada Komentar